UZpWbxXip9lQB4gDgD99q25cJcz6IlNhM1darGVw

Cara Infeksi Dan Penularan Penyakit Malaria

Cara Infeksi Dan Penularan Penyakit Malaria- -Penyakit malaria memang sangat berbahaya bagi umat manusia, penyakit malaria ini banyak dan sudah sering terjadi dikalangan masyarakat, namun tahukah anda cara penularan atau cara terinfeksi penyakit malaria pada tubuh manusia.

Penularan Atau Infeksi Malaria

Infeksi plasmodium penyebab penyakit malaria pada seseorang bisa diakibatkan oleh beberapa cara diantaranya :

1. Gigtan nyamuk anopheles betina yang terinfeksi
2. Transfusi darah dari donor penderita
3. Penggunaan jarum seuntik bekas yang terkontaminasi
4. Infeksi import
5. Infeksi konfenital

inilah cara infeksi atau penularan pada penyakit malaria, Demikianlah yang dapat disampaikan asuhan dunia keperawatan mengenai cara infeksi dan penularan penyakit malaria, semoga dapat bermanfaat dan bisa menambah ilmu pengetahuan pada kita semua, baca juga artikel lainya Pengertian Dan Jenis Penyakit Malaria (Plasmodium)
Related Posts

Related Posts